Kamis, 14 Oktober 2010

Kegiatan Ekskul Band

Kegiatan EkstraKul ini mengasah kemampuan siswa dalam bermain musik atau band, dibawah pembinaan Pak Eko dan dibawah asuhan langsung dari Pak Sigit, juga menggandeng musisi top Kota Sampang diharapkan nantinya mempunyai kemampuan yang bagus dalam bermain musik, bagi yang prestasinya bagus dapat berpartisipasi dalam berbagai event dan kompetisi, , go MANSA Band...

3 komentar:

  1. Ekskul Band MANSA didirikan pada tahun 2004 yang dimotori oleh ketua osis Moh Syaifuddin (mahfud) dan disifalitasi oleh Alm. bapak sidi.
    Semoga ekskul band ini menjadi ekskul terbaik di Kabupaten Sampang

    BalasHapus
  2. ok trima kasih bung Aliyanto atas pioneerisasi yang tlah dilakukan untk eskskul band, kami harap interfensi dari anda masih kami butuhkan sebagai alumni dari MANSA baik dalam bentuk tenaga, pikiran dan do'a, trima kasih

    BalasHapus
  3. katanya tutornya musisi sampang pak?

    BalasHapus